"Matanya kenapa Bu? kok merah gitu""Iya nih kurang tidur karena anakku sakit semalaman"Sebagai ibu bekerja, hal seperti ini sudah sering saya alami...

M emiliki wajah glowing memang sudah jadi impian semua wanita termasuk saya. Saya sendiri mengidamkan kulit wajah ini glowing bak artis ibu kota 😂. Ga bisa bohongi diri kalau lagi berselancar di dunia maya melihat wajah selebgram hingga artis yang menurut saya tuh wajahnya glowing dan kelihatan sehat. Karena ad…