I'm writing about...

Bagaimana Cara Mendidik Anak Agar Cerdas Dan Kreatif?

Mendidik anak menjadi cerdas dan kreatif tentu saja adalah impian setiap orang tua termasuk saya pribadi. Namun pernahkah temans mencari tahu bagaimana sih mendidik anak agar cerdas dan kreatif? Lalu pertanyaan selanjutnya bagaimana kualitas guru yang pada akhirnya mampu mencetak anak-anak cerdas? Dimana sekolah yang …

Tips Beberes Rumah Dalam Waktu Singkat Ala Ibu Bekerja

Tips Beberes Rumah Dalam Waktu Singkat Ala Ibu Bekerja , Selepas ART pulang sore hari, bimsalabim kondisi rumah akan menjadi berantakan. Rayi yang aktif akan hambur-hamburkan mainan, makanan, main mainan yang bikin lantai kotor serta licin. Belum lagi Neyna, yang suka banget gambar lalu serutan pensil warna, kotoran p…

Malam Mingguan di Taman Kartini Cimahi

Sabtu lalu, akang suami mengajak saya dan anak-anak keluar malam-malam selepas solat magrib. Rencananya mau barter tanaman hias, sebagai pecinta tanaman hias biasanya jika tanamannya tidak dijual adalah barter dengan pemilik tanaman hias lainnya agar koleksi di rumah makin beraneka ragam. Ini adalah kali pertamanya sa…

Sukacita menjadi Ibu Pekerja Bertangan Gurita

T ak terasa ternyata kurang lebih 365 hari memangku jabatan sebagai seorang General Affair di kantor. Hal yang selama ini belum pernah saya bayangkan bisa mengemban posisi ini setelah sebelumnya saya lebih fokus hanya pada Recruitment dan Assessment. Sebagai recruiter dan assessor saya lebih banyak belajar pemetaan ka…