Cara Mudah Merawat Kulit Bayi Dengan Aveeno Baby, K ehadiran baby Rayi dalam hidup saya ternyata membuat saya semakin terus belajar. Ada saja hal baru yang saya temui dari baby Rayi dan mengharuskan untuk terus mencari tahu mengapa begini dan begitu. Terlebih si sulung adalah anak perempuan dan kini si bungsu ad…
H alo temans apa kabar semuanya? punya kabar gembira apa temans? kalau saya Alhamdulilah punya kabar gembira, akhirnya saya telah meng-khitan baby Rayi pada tanggal 05 oktober 2018 silam. Keputusan saya untuk meng-khitan itu sudah tercetus sejak baby Rayi lahir, jika saya ingin Rayi sudah dikhitan sedari bayi. …
"Anaknya ga mau diam yah? sukanya lari-lari ih, kok ga betahan sih belajar sambil diam dasar nih anak NAKAL?" Pernah mendengar pernyataan seperti itu terlontar dari seseorang yang mudahnya melabelkan anak-anak yang ga mau diam dengan sebutan NAKAL ? Sangat disayangkan sekali acapkali saya dengar labe…
Bun, ayah mau resign yah. Pengen jadi pengusaha! Apa reaksi temans jika mendapati keinginan suami seperti itu? pengen resign dan buka usaha? kaget ga sih? galau ga sih? Jujur saya kaget, saya resah banyak kecemasan yang saya rasakan apalagi terkait finansial dengan anak dua *astagfirullah* padahal Alloh sud…
Temans, tahukah setiap tanggal 21 September diperingati sebagai hari Alzheimer?kita sering mendengar tentang bagaimana pedihnya orang terkasih, orang yang terdekat dengan kita mengalami alzheimer ditandai dengan hilangnya ingatan tak kenal nama, tak kenal anak, tak lagi bisa mengenang semua kenangan manis dalam hidu…